Warga Dusun Kemiri Gotong Royong Buka Akses Jalan Alternatif Baru

Warga di Dusun Kemiri Desa Biluango Kecamatan Kabila Bone Kabupaten Bone Bolango melakukan kerja bakti dan bergotong royong membuat dan membuka rintisan akses jalan alternatif baru untuk menunjang mobilitas masyarakat di wilayah tersebut.
Kegiatan gotong royong yang melibatkan puluhan warga di dusun tersebut, dipimpin langsung Kepala Desa Biluango, Yakub Djamala dan Kepala Dusun Kemiri, Napisa Pakaya, Minggu (6/10/2024).

Baca Artikel & Berita Terbaru kami di Google News
lg

Pos terkait

Tinggalkan Balasan